ternyata tidak sesulit bayangan orang awam yang ketika mengunjungi sebuah situs website tiba-tiba saja muncul suara musik asyik yang berirama disco, rock, atau dangdut yang membuat kaki mereka bergoyang dibawah meja komputer sambil berfikir dan berdecak kagum, "wah...blognya keren sekali...ada background lagu di blog ini". Apalagi kalau lagunya memang asyik, mereka yang berkunjung ke blog yang ada musiknya tersebut, bisa jadi betah dan berlama-lama hanya ingin mendengarkan musik dan lagu yang kita pasang otomatis terputar saat blog dikunjungi orang.
Bagaimana Cara Membuat Lagu di Blog? cara membuat lagu di blog terputar atau play secara automatis sangat gampang. Silahkan copy kode yang ada dibawah ini, kemudian pastekan didalam postingan blog yang ingin ditampilkan suara musik play dengan otomatis.
<script src="http://jmkjs.googlecode.com/files/Blog-JmK%20%28MP3%29.js" type="text/javascript"></script><script type="text/javascript">musikDongBang('http://files.mboxdrive.com/100004479213881/tumblr_m327erkQnI1ruetdoo1.mp3 ','Cara Membuat Lagu di Blog');</script><div style="font-size: 9px; padding: 8px 0px 0px;"><a href="http://caramenciptakanlagu.blogspot.com/2012/04/cara-membuat-lagu-di-blog.html" target="_blank">Cara Membuat Lagu di Blog</a> Autoplay</div>
Jika ingin pasang lagu sendiri yang menjadi favorite kamu juga bisa, misalnya kamu ingin memasang lagu ciptaan sendiri yang kamu nyanyikan dengan suara emasmu.
Caranya : Upload dulu lagu kamu di http://files.mboxdrive.com, setelah itu ganti tulisan yang berwarna merah pada kode di atas dengan URL lagu yang kamu upload itu. Mudah kan ?
Related Posts
Trik Blog
- Mengapa Lantarandigital.co.id adalah Senjata Rahasia Digital Marketing Anda
- Cara membuat populer post slider
- Connect warna HTML
- Cara Membuat Tulisan Bervariasi di Buku Tamu/CBox
- Efek Ringan
- jQuery Carousel dengan UI Kit untuk Blogger
- Membagi Sidebar Menjadi 2 Kolom di Blogspot
- Modifikasi Sidebar di Blogspot
- Memasang Menu Slide-In di Blogspot
- Cara Merubah Lebar Kolom Template
- Cara Membuat Spolier Di Blogspot
- Membuat Border Dan Background Template Blogger
- Mengganti Pager Link Blogger Dengan Icon
- Modifikasi Blockquote Di Blogspot
- Membuat Tombol Back To Top Di Blogger
- Membuat Widget Hanya Tampil di Halaman Tertentu
- Menghilangkan Link Posting Lama dan Posting Baru di Blog
- Membuat Menu dTree di Blogger
- Cara Membuat Read More Otomatis Versi 3
- Pasang Banner di Header Blog
- Membuat 3 Kolom di Bawah Header Blogspot
- Tutorial Membuat Text Area
- Membuat Tab View di Blogspot
- Membuat Menu Drop Down di Blogspot
Anda sedang membaca artikel tentang Cara membuat lagu di blog autoplay secara otomatis dan anda bisa menemukan artikel Cara membuat lagu di blog autoplay secara otomatis ini dengan url https://blackyz-art.blogspot.com/2013/05/cara-membuat-lagu-di-blog-cara-membuat.html. Anda boleh menyebarluaskan atau mengcopy artikel Cara membuat lagu di blog autoplay secara otomatis ini jika memang bermanfaat bagi anda atau teman-teman anda,namun jangan lupa untuk mencantumkan link sumbernya.